.
.
Adakah yang lebih menyenangkan selain bicara kuliner?
.
Buat orang lain, kuliner itu tentang kenyang. Buat saya, bicara kuliner ya bicara tentang ...
.
.
Adakah yang lebih menyenangkan selain bicara kuliner?
.
Buat orang lain, kuliner itu tentang kenyang. Buat saya, bicara kuliner ya bicara tentang perjalanan sejarah, budaya, faktor ekonomi dan politik, pengaruh alam, agama bahkan cerita penaklukan masa silam.
.
Ada kisah kenapa orang Maluku tidak terlalu banyak memakai rempah, padahal negeri mereka adalah penghasil rempah. Sebaliknya, Aceh, yang di masa lalu hanya menanam lada justru memakai banyak rempah dalam masakan mereka.
.
Inilah menariknya. Tahukah kalian bahwa pedalaman Kalimantan justru adalah daerah yang tidak terpengaruh oleh budaya luar sama sekali?
.
Suku-suku yang tinggal di hulu tidak "dilewati" jalur rempah yang menyebabkan mereka tidak mengenal rempah sebagaimana suku yang tinggal di muara.
.
Meski begitu, hampir tiap budaya mengenal garam dan proses fermentasi. Tak terkecuali, orang hulu. Dulu, garam mereka peroleh dari mata air gunung.
.
Salah satu kuliner fermentasi yang kami coba saat tinggal di Kayaan Mendalam adalah pejah.
.
Umumnya yang dibuat menjadi pejah adalah ikan batu. Ikan dibelah tengahnya, lalu dimasukkan nasi yang telah dicampur dengan garam dan gula. Diamkan selama beberapa hari. Pejah bisa tahan hingga berbulan-bulan.
.
Menurut pak Samsu, selalu ada bulan-bulan tertentu dimana sungai di kampung mereka memberikan panen ikan begitu banyak. Sebagian dari hasil panen ikan itulah yang di fermentasikan.
.
Setelah menjadi pejah, baru diolah kembali menjadi makanan siap saji. Kak Kiki, istri bang Saging, mengolahnya dengan menambahkan bawang merah, bawang putih, dan cabai lalu ditumis.
.
Tentu, ini olahan baru karena pada dasarnya makanan asli Kayaan Mendalam tak mengenal minyak.
.
Bagaimana rasa pejah?
.
Namanya juga fermentasi pasti rasanya asin. Makanya cocok dimakan dengan nasi.
.
Yang umumnya juga ada di meja makan orang Kayaan Mendalam adalah ‘Daun Uvek Kelay’, yaitu daun ubi kayu yang ditumbuk halus.
.
Masakan daun ubi kayu ini juga kami temui di suku Iban Kedungkang, bedanya Iban mencampurkan telur ikan biawan ke dalamnya.
.
Menurut kak @erwindeje yang orang Bone, telur ikan biawan ini makanan para bangsawan Bugis.
.
Penasaran kan?
.
.
#susurnusantara
#exploreindonesia
kelay 在 劉胖胖的3C頻道 - 新品開箱實測、科技話題討論 Youtube 的最佳解答
【幫助胖胖】
→神祕通道:https://pse.is/NUB5N
【相關連結】
→劉胖胖3C頻道 FB粉專:https://www.facebook.com/lpp3cytb/
→LPComment FB粉專:https://www.facebook.com/lpcomment/
→劉胖胖個人 FB粉專:https://www.facebook.com/3cbloggerlpp/